Jizoku Kanou na Koi desu ka? (2022) adalah serial komedi romantis yang mengisahkan seorang ayah yang depresi setelah menemukan dokumen perceraian dari isteri yang telah meninggal. Ia mendorong putrinya, seorang instruktur yoga, untuk menikah. Namun, hidup bersama sejak kematian ibunya, keduanya malah mencari pasangan masing-masing hingga putrinya bertemu dengan seorang ayah tunggal. Apakah cinta mereka bisa bertahan? Soundtrack: Lens (Performed by Lilas Ikuta)
Perhatian Sebelum Berkomentar:Gunakan bahasa yang baik, hindari kata yang kasar dan jangan spoiler ya! Ingat, ini cuma film. Semua orang punya selera berbeda, dan itu wajar.